Inspirasi Nama Bayi Yang Berarti Bulan Dari Berbagai Bahasa
Memberikan nama buat si kecil memang tidak boleh sembarangan ya Bu. Karena nama adalah doa dan harapan bagi orang tua yang berharap anaknya kelak menjadi anak baik sesuai harapan.
Nama juga harus mengandung arti yang baik dan bisa berasal dari hal baik disekitar kita. Misalnya saja nama-nama yang berasal dari benda angkasa seperti bulan.
Yup, ternyata nama yang berarti bulan nggak hanya bisa digunakan oleh bayi laki-laki lho. Sebab ada nama bayi lain yang memiliki arti bulan diberbagai bahasa di dunia.
Nah, kalau Ibu tertarik memberikan nama yang berarti bulan untuk calon buah hatinya, berikut adalah inspirasi nama bayi yang bisa jadi pilihan!
Nama yang berarti bulan awalan A
Laki-laki
Artemus: pemberian dewa Artemis (bahasa Yunani)
Ashwani: galaksi pertama (bahasa Hindi)
Ainar: bulan kita (bahasa Kazakhstan)
Adhira: bulan (bahasa Hindi)
Abhylay: ayah dari bulan (bahasa Kazakhstan)
Aldrin: astronot terkenal pertama kali berjalan di bulan (bahasa Hindi)
Aegaeon: salah satu bulan di Saturnus (bahasa Yunani)
Armstrong: astronot pertama di bulan (bahasa Inggris)
Artem: dewa bulan (bahasa Yunani)
Perempuan
Agharna: bulan (bahasa Sanksekerta)
Aibek: pengusa bulan (bahasa Turki)
Arche: salah satu bulan di Jupiter (bahasa Yunani)
Annigan: bulan (bahasa Yunani)
Astennu: bulan (bahasa Mesir)
Aytaç: bulan (bahasa Turki)
Altalune: di atas bulan (bahasa Latin)
Aruna: cinta bulan (bahasa Jepang)
Nama yang berarti bulan awalan B
Laki-laki
Badar: bulan purnama (bahasa Arab)
Badru: lahir saat bulan purnama (bahasa Mesir)
Bahlu: manusia bulan (bahasa suku Aborigin Australia)
Perempuan
Balachandra: bulan muda (bahasa Hindi)
Bianca: sinar bulan yang indah (bahasa Italia)
Belinay: bulan di danau (bahasa Turki)
Nama yang berarti bulan awalan C
Laki-laki
Chander: bulan (bahasa Hindi)
Chatguaraf: tidak cukup seperti bulan purnama (bahasa Chamorro)
Candra: bulan (bahasa Sanksekerta)
Chandrakant: bulan yang bersinar (bahasa Sanksekerta)
Chantara: air bulan (bahasa Thailand)
Perempuan
Cindy: bulan (bahasa Yunani)
Cynthia: bulan (bahasa Yunani)
Crescent: berbentuk bulan (bahasa Rusia)
Celimine: bulan (bahasa Latin)
Nama yang berarti bulan awalan D
Laki-laki
Dal: bulan (bahasa Korea)
Dawa: bulan (bahasa Tibet)
Deimos: bulan yang mengorbit disekitar Mars (bahasa Yunani)
Deva: dewi bulan Hindi (bahasa Hindi)
Perempuan
Diana: dewi kesuburan (bahasa Latin)
Diore: salah satu bulan Saturnus (bahasa Latin)
Nama yang berarti bulan awalan E
Laki-laki
Elimas: bulan sabut (bahasa Chuukese)
Elatha: dewa bulan (bahasa Irlandia)
Perempuan
Esmeray: bulan yang gelap (bahasa Turki)
Elara: salah satu bulan Jupiter (bahasa Latin)
Nama yang berarti bulan awalan F
Laki-laki
Floreal: bulan ke delapan dari Revolusi Perancis (bahasa Latin)
Fahad: bulan (bahasa Arab)
Nama yang berarti bulan awalan G
Laki-laki
Gofgualaf: sangat bulat seperti bulan purnama (bahasa Chamorro)
Gunay: bulan di langit pada siang hari
Perempuan
Getsumei: cahaya bulan (bahasa Jepang)
Nama yang berarti bulan awalan H
Laki-laki
Hilel: bulan baru (bahasa Arab)
Hang: bulan (bahasa Vietnam)
Himanshu: bulan (bahasa Hindi)
Hilal: bulan sabit (bahasa Arab)
Perempuan
Hala: menyapa bulan (bahasa Arab)
Nama yang berarti bulan awalan I
Laki-laki
Iyaa: dewa bulan (bahasa Mesir)
Ilkay: bulan pertama (bahasa Turki)
Perempuan
Indu: bulan (bahasa India)
Illargi: cahaya bulan (bahasa Basque)
Indumathi: bulan purnama (bahasa Sansekerta)
Nama yang berarti bulan awalan J
Laki-laki
Janus: salah satu bulan di Saturnus (bahasa Mesir)
Jarek: bulan Januari (bahasa Slavia)
Perempuan
Jacy: rembulan (bahasa Guarani)
Jyotsna: cahaya bulan (bahasa Hindi)
Nama yang berarti bulan awalan K
Laki-laki
Kuu: bulan (bahasq Finlandia)
Perempuan
Kamaria: keindahan bulan (bahasa Swahili)
Nama yang berarti bulan awalan L
Laki-laki
London: benteng bulan (bahasa Inggris)
Lua: bulan (bahasq Portugis)
Losna: bulan (bahasa Etruria)
Perempuan
Larissa: bulan (bahasa Yunani)
Liviana: bulan putih (bahasa Ibrani)
Lucina: bulan (bahasa Armenia)
Luna: dewi bulan (bahasa Spanyol dan Italia)
Lutana: bulan (bahasa Tasmania)
Lusine: bulan (bahasa Armenia)
Nama yang berarti bulan awalan M
Laki-laki
Marama: dewa bulan (bahasa Polinesia)
Mahrukh: wajah bulan (bahasa Afrika)
Mayar: cahaya bulan (bahasa Turki)
Melino: bulan (bahasa Yunani)
Mahvash: seperti bulan (bahasa Persia)
Meeza: seperempat bulan (bahasa Arab)
Perempuan
Mayank: bulan (bahasa India)
Muraco: bulan putih (bahasa Marocco)
Mahina: bulan (bahasa Hawaii)
Mona: bulan (bahasa Inggris kuno)
Menodora: bulan (bahasa Yunani kuno)
Nama yang berarti bulan awalan N
Laki-laki
Nanna: dewa bulan (bahasa Sumeria)
Perempuan
Neoma: bulan baru (bahasa Yunani)
Nikini: bulan purnama (bahasa Sri Lanka)
Nuray: bulan yang cerah (bahasa Turki)
Nokomis: putri bulan (bahasa Amerika)
Nama yang berarti bulan awalan P
Purnama: bulan purnama (bahasa Indonesia)
Nama yang berarti bulan awalan Q
Perempuan
Quila: dewi bulan Inca (bahasa Spanyol)
Nama yang berarti bulan awalan R
Laki-laki
Rakesh: penguasa bulan purnama (bahasa Sansekerta)
Nama yang berarti bulan awalan S
Laki-laki
Shashank: bulan (bahasa India)
Perempuan
Sasi: bulan (bahasa Thailand)
Selena: dewi bulan (bahasa Latin)
Nama yang berarti bulan awalan T
Perempuan
Thalassa: bulan di Neptunus (bahasa Yunani)
Tsukiko: anak bulan (bahasa Jepang)