Menyapih anak sering jadi hal terberat yang harus dilakukan Bunda ke si kecil.
Tidak ada patokan usia kapan anak disapih. Yang penting Bunda sudah siap, kalau waktu nyapih masih tidak tega, berarti Bunda belum siap. Anak pun tidak boleh dipaksa dan peran Ayah sangat dibutuhkan demi suksesnya proses menyapih ini.
Karena menyusui dimulai dengan cinta, maka menyapih pun harus dengan cinta. Memang tidak mudah, tapi pasti Bunda bisa. Sudah banyak juga ibu yang berhasil menerapkan weaning with love.
Bagaimana caranya? Simak infographic berikut ya!