-
Home
/
-
Infografis
/
- Jurus 5 S Menenangkan Tangisan Bayi
Jurus 5 S Menenangkan Tangisan Bayi
Jurus 5 S menenangkan tangisan bayi:
- Shushing
Bisikkan kata ssssh atau nyalakan bunyi ritmikal, seperti vacuum cleaner, untuk membantu bayi tidur.
- Sucking
Biarkan bayi menghisap jempol atau empengnya karena bisa membuatnya tenang.
- Swaddling
Bungkus bayi dengan bedong untuk mengatasi reflek moro (reflek kaget pada bayi).
- Side/stomach position
Baringkan anak dengan posisi menyamping untuk membuatnya tidur dengan nyaman.
- Swinging
Ayunkan bayi perlahan, bisa dengan digendong atau dibaringkan di atas ayunan kain.