Bisa jadi kalimat yang Bunda lontarkan saat menyuruh anak melakukan suatu tugas itu terlampau sulit untuk diikuti.