Apakah bayi down syndrome bisa sembuh? Simak yuk infonya di sini, termasuk tes apa saja yang dilakukan sejak kehamilan Ibu.
Cara mendeteksi down syndrome sejak dini tak dapat terlihat dari kasat mata saja, sejumlah tes seperti berikut ini harus dilakukan dan dijalani Ibu.
Down syndrome, juga dikenal dengan trisomy 21, terjadi ketika bayi memiliki salinan tambahan kromosom 21 dalam beberapa atau semua selnya.
CVS merupakan tes yang bisa dilakukan selama hamil untuk mendeteksi kromosom abnormal seperti down syndrome serta gangguan genetik lainnya. Simak yuk cara kerjanya.
Anak dengan down syndrome mirip dengan anggota keluarganya yang lain. Mereka memiliki rentang emosi dan perilaku yang penuh, kreatif, dan imajinatif.