Cara mengatasi nyeri saat haid di antaranya dengan mengompres air hangat, minum jamu dan berolahraga secara teratur. Simak yuk cara mengatasi nyeri haid lainnya di sini.
Sekitar 20 persen ibu hamil menderita nyeri panggul. Beberapa ibu mengalaminya bahkan sejak awal kehamilan.
Nyeri ovulasi jadi pertanda Anda memiliki masalah kesehatan yang perlu segera ditangani. Beberapa penyebabnya bisa berupa masalah kesuburan.
Banyak wanita merasa nyeri haid dan PMS sebagai beban yang bisa mempengaruhi kualitas hidup dan berdampak pada kemampuan untuk melakukan aktivitas harian.
Nyeri setelah melahirkan biasanya bersifat ringan pada ibu yang baru pertama kali menjalani persalinan, dan tidak berlangsung lama.
Terlalu banyak gas dalam lambung bisa jadi penyebab utama rasa nyeri pada perut si kecil.
Sebagian besar ibu hamil mengalami sakit punggung. Sakit punggung muncul di bulan-bulan terakhir kehamilan atau semakin parah saat usia kehamilan bertambah.